Arinal Djunaidi memastikan kondisi Rumah Sakit Umum Daerah Abdoel Moeloek siap menghadapi penanganan kasus virus corona. Saat ini Pemprov Lampung juga sedang berkoordinasi dengan seluruh Dinas Kesehatan dan semua rumah sakit yang ada di Bandar Lampung, untuk membahas langkah antisipasi dan pencegahan serta penangana terhadap
